Alam Sukhavati
sungguh istimewa, merupakan sebuah sekolah yang terbesar di seluruh semesta. Apa yang kita pelajari di
sana? Yakni menjadi Buddha. Setelah lulus kita akan memperoleh gelar yang
disebut KeBuddhaan.
Kutipan Ceramah Master Chin Kung 15 Mei 2013
極樂世界很特殊,它是學校,全宇宙裡面最大的學校,最莊嚴的學校。到那裡面去學什麼?去學作佛。這個學校畢業就拿到個學位,這個學位叫佛陀。
二零一二淨土大經科註 (第三0二集)
Bila niat pikiran yang terakhir adalah Amituofo, barulah dapat terlahir
ke Alam Sukhavati, maka itu dalam keseharian harus belajar untuk merelakan,
janganlah menganggap ini adalah milikku dan itu miliknya, jangan ada perbedaan,
hanyalah sebuah mimpi, semuanya adalah maya. Tiada satupun yang dapat kita
miliki, semuanya tidak kekal, termasuk tubuh jasmani juga tidak bisa kita
miliki, ajal tiba, tubuh ini bukan milik kita lagi, makanya harus ikhlas.
Jasmani ini saja bukan milikku, apa lagi yang saya miliki?
Kutipan Ceramah Master Chin Kung 15 Mei 2013
最後一念是阿彌陀佛,就能往生;你斷氣最後一念不是阿彌陀佛,就不能往生。這個道理一定要懂。這個事情在平常生活當中去練,練什麼?練放下,不執著。不要認為這是我的,那是他的,不要去分別這個,一場夢,全是假的。什麼都不能夠據有,萬法無常,連身體都沒有辦法據有,時候到了,這身體不是自己的,這個要看破。身體既然不是我,還有什麼是我?沒有了,這個不能不知道。
二零一二淨土大經科註 (第三0二集)
Bagaimana cara
memulihkan kebijaksanaan sejati kita? Yakni dengan merelakan, dengan merelakan maka kerisauan akan berkurang dan
kebijaksanaan akan semakin jernih.
Kutipan Ceramah Master Chin Kung 15 Mei 2013
自性本有的智慧變成了妄想,變成了雜念,它變質了。怎麼恢復?放下便是,放下一分,煩惱就減一分,智慧就透一分;放下兩分,煩惱就少兩分,智慧就透兩分。你自己真幹,它真有效果。
二零一二淨土大經科註 (第三0二集)
Semua insan yang terlahir ke Alam Sukhavati akan sama dengan Buddha Amitabha yang memiliki usia tanpa batas. Tanpa batas ini bukan berarti hanya sementara saja, bukan artinya ratusan ribu tahun atau bahkan jutaan tahun, namun tiada batasan waktu. Dengan usia tanpa batas dan waktu belajar yang berkesinambungan, maka mudah untuk mencapai keberhasilan.
Kutipan Ceramah Master Chin Kung 15 Mei 2013
生到極樂世界都叫無量壽,阿彌陀佛無量壽,每個往生的人都無量壽。這個無量壽不是暫時的,不是說有幾萬年、幾十萬年,說幾百萬年,不是的,他是真的無量壽,沒有時間限制的。壽命長遠,修學的時間不間斷,所以他很容易成就。
二零一二淨土大經科註 (第三0二集)
Semua tugas tetap dikerjakan, namun
setelah selesai mengerjakannya, tidak menaruhnya di dalam pikiran, inilah yang
disebut dengan merelakan. Hanya ada sepatah Amituofo di dalam pikiran kita,
selain itu tidak ada lagi. Inilah yang disebut ketrampilan melafal Amituofo,
yang juga berarti telah memiliki kepastian untuk terlahir ke Alam Sukhavati.
Kutipan Ceramah Master Chin Kung 15 Mei 2013
事,世間事照做,做完了絕不放在心上,這叫放下。心上呢?心上只有阿彌陀佛,除阿彌陀佛之外,什麼都進不去。這叫功夫成片,念佛功夫真正得力了;換句話,往生你決定有把握了。
二零一二淨土大經科註 (第三0二集)
Tak peduli apa
pun yang sedang anda kerjakan, pikiranmu senantiasa terfokus pada Buddha
Amitabha, semua kegiatan tetap dijalani, namun tidak menjadi rintangan untuk
melafal Amituofo, ini berarti anda telah trampil melafal nama Buddha.
Kutipan Ceramah Master Chin Kung 15 Mei 2013
無論幹什麼事情,你的心都安住在阿彌陀佛上,事情照幹,跟念佛絲毫不妨礙,這你真正的會了。世法不妨礙佛法,佛法不妨礙世間法,融通無礙。
二零一二淨土大經科註 (第三0二集)
Buddha memberitahukan kita bahwa suka duka yang kita alami, semuanya adalah hasil perbuatan kita, tidak ada kaitannya dengan orang lain. Jika masih juga menyalahkan orang lain maka karma buruk akan bertambah dan penderitaan juga akan semakin parah.
Kutipan Ceramah Master Chin Kung 15 Mei 2013
佛告訴我們,無論在哪一道受苦受樂,都是自己百分之百的因果所現的,與任何人都不相干,自作自受。自作自受,迷惑了,就怪別人,怨天尤人,這罪加一等,你在六道裡頭更苦。
二零一二淨土大經科註 (第三0二集)
Keberhasilan
dapat diperoleh bila anda telah menetapkan tujuan anda. Buddha mengajarkan kita
untuk menfokuskan diri pada satu bidang barulah akan menjadi trampil, giat
belajar selama 10 tahun, pasti ada hasilnya. Sepuluh tahun hanyalah sekejab,
bila tidak memanfaatkannya, maka akan berlalu sia-sia.
Kutipan Ceramah Master Chin Kung 15 Mei 2013
你有一定的方向目標,你會成就一樁事業。古人所講的「專一」,佛教人的「一門深入」,在一門東西裡真正用功夫,好好的修學個十年,決定有很可觀的成績表現。做學問,成功的專家學者,他成功了。十年很容易就過去了,這個時間抓不住,就可惜了,空過了。
二零一二淨土大經科註 (第三0二集)
Ketika anda membaca sutra, janganlah melekat pada aksara nya dan artinya, inilah cara benar membaca sutra. Sebaliknya jika saat anda membaca sutra sambil memikirkan artinya maka cara ini adalah salah.
Kutipan Ceramah Master Chin Kung 15 Mei 2013
你展開經卷從頭到尾念一遍,念這遍經的時候,不執著文字相,不執著名字相,不執著心緣相,這就叫真正在念經。那是什麼境界?清淨平等心現前。如果讀這個經文,這是什麼字,這個什麼名詞,是什麼意思,那就錯了,那不是修行。
二零一二淨土大經科註 (第三0二集)
Praktisi
sejati adalah ketika enam indera kontak dengan kondisi luar, tidak timbul niat,
pikiran, perbedaan dan kemelekatan. Bagaimana caranya? Yakni dengan melafal
Amituofo. Semuanya dialihkan menjadi Amituofo.
Kutipan Ceramah Master Chin Kung 15 Mei 2013
真修的人就是六根在六塵境界修不起心、不動念、不分別、不執著。用什麼方法修?淨土宗信願持名,就用這個修。淨宗有特別方便,全把它轉成阿彌陀佛,這好辦。第一念是見性見,第二念阿彌陀佛,不落在意識,落在阿彌陀佛。
二零一二淨土大經科註 (第三0二集)